Hari ke-2 Workshop Herbal Lengkap yang diselenggarakan Herbologi DRK Education memasuki materi praktik meracik bahan herbal. Kegiatan tersebut tetap dilaksanakan di Ruang Seminar Syekh Yusuf Al Makassari Lantai 3 Gedung Al-Asy’ari FK UNISMA, seluruh peserta workshop dipersilahkan praktik meracik bahan herbal yang sudah disediakan. Sebelum memulai praktik, kegiatan diawali dengan materi pembuka dengan judul Riset...Read More
Herbology DRK Education kembali mengadakan Workshop Herbal Lengkap, kali ini Fakultas Kedokteran Universitas Islam Malang (FK UNISMA) berkesempatan menjadi tuan rumah pada acara tersebut, tepatnya di Ruang Seminar Syekh Yusuf Al Makassari Lantai 3 Gedung Al-Asy’ari FK UNISMA. Workshop tersebut dilaksanakan selama 3 hari pada Tanggal 30 Mei 2024 sampai 1 Juni 2024 secara hybrid...Read More
Hati-hati penipuan mengatasnamakan FK UNISMA dalam bentuk apapun.
Harap melakukan konfirmasi ulang ke Bagian Penerimaan Mahasiswa Baru dengan nomor telepon 0341-551932 atau Whats App +628170558958 atau email kepada fak.kedokteran@unisma.ac.id